TAFSIR KAUNIYAH: Pendekatan Filosofis, Sosiologis, dan Fenomenologis JILID 2

Ebook WhatsApp

Deskripsi

Alam semesta tak pernah berhenti memberikan pembelajaran. Gambaran watak kemuliaan dan kemungkaran. Kedua wujud perilaku yang disampaikan alam untuk menjadi i’tibar. Pemahaman secara filosofis terhadap alam melahirkan makna bagi orang-orang berakal. Betapa indah ciptaan Allah. Keindahan yang hanya dianugerahkan-Nya pada hamba yang memiliki kejernihan hati dan akal yang bisa menyelami mutiara Ilahi.

Buku Tafsir Kauniyah: Pendekatan Filosofis, Sosiologis, dan Fenomenologis jilid ke-2 ini merupakan tulisan panjang selama tahun 2023. Tulisan ini merekam fenomena alam yang ternyata berkaitan erat dengan perilaku manusia dan sebagian perilaku manusia. Buku ini sangat bermanfaat untuk dibaca dan menjadi renungan setiap diri. Membaca buku ini seakan sedang berbicara dengan Allah melalui alam semesta. Semoga kenikmatan ini mampu mengangkat status hamba menjadi lebih mulia di sisi Allah Swt..

Informasi Tambahan

Pengarang

Penulis: Prof. Dr. H. Samsul Nizar, M.Ag. Editor: Dr. Imam Ghozali, S.H., M.Pd.I. Edi Purnomo, M.A. H. Nasrun Harahap, S.Pd., M.A.

Ukuran

15,5 x 23 cm

Halaman

320 hlm

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “TAFSIR KAUNIYAH: Pendekatan Filosofis, Sosiologis, dan Fenomenologis JILID 2”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *