PENDIDIKAN & LATIHAN KEMAHIRAN HUKUM – EDISI REVISI

Rp 160.000

Stok habis

WhatsApp

Kategori: ,

Deskripsi

Buku ajar (textbook) bidang keilmuan hukum ini merujuk pada silabus matakuliah Pendidikan Latihan Kemahiran Hukum (PLKH)  yang tercantum dalam kurikulum; di mana dalam proses pembelajarannya diberikan dalam bentuk teori 30 persen dan praktik 70 persen. Buku Pendidikan dan Latihan Kemahiran Hukum ini menyajikan beberapa materi pengantar untuk teori bidang litigasi dan nonlitigasi, serta beberapa contoh surat yang berhubungan dengan kedua bidang tersebut.

Substansi isi buku pegangan utama bidang kajian Hukum Acara di Fakultas Syariah ini antara lain memuat sembilan karya penelitian dari Tim Pengajar laboratorium Hukum; yakni tentang: Hukum Acara Peradilan Agama; Hukum Acara Pidana; Hukum Acara Perdata; Hukum Acara Tata Usaha Negara; Hukum Acara Militer; Teknik Kontrak; Teknik Perancangan Undang-undang; Pilihan Penyelesaian Sengketa (ADR/CDR); dan Pengujian Peraturan Perundang-undangan.

“Laboratorium Terpadu Kemahiran Hukum merupakan bagian yang tak terpisahkan dari pembelajaran Ilmu Hukum. Di sini pula menjadi tempat melahirkan suatu keahlian yang menempatkan posisi yang strategis dan mulia (officium nobile). Dalam mendukung pelaksanaan kuliah Laboratorium Kemahiran Hukum, maka diterbitkan bahan ajar ini yang disusun oleh Tim Pengajar Laboratorium Terpadu Kemahiran Hukum Fakultas Syariah dan Hukum.”

-Dr. H. Marsaid, M.A. (Dekan Fakultas Syariah dan Hukum UIN Raden Fatah Palembang)

Informasi Tambahan

Berat 550 gram
Berat Buku (gram)

510

Cetakan

1

Halaman

482

Jenis Cover

Art Carton

Jilid

Perfect Bending

Kertas Isi

Book Paper

Pengarang

Editor: Dr. Muhamad Sadi Is, S.H.I., M.H. Jemmi Angga Saputra, S.H.I., M.H. H. Donny Meilano, S.H.I., M.Sy.

Tahun Terbit

2022

Ukuran

15 x 23

DAFTAR ISI

BAB 1 PENDAHULUAN 1

  1. Latar Belakang . 1
  2. Silabus Mata Kuliah .3

BAB 2 HUKUM ACARA PERADILAN AGAMA 9

Oleh: Dr. Arne Huzaimah, S.Ag., M.Hum. & Dr. Qodariah Barkah, M.H.I.

  1. Pengertian Hukum Acara Peradilan Agama. .9
  2. Gugatan/Permohonan. 9
  3. Penerimaan Perkara/Pemanggilan Para Pihak. .12
  4. Permohonan Sita. .18
  5. Tahap-tahap Pemeriksaan Perkara. .31
  6. Hal-hal yang Mungkin Terjadi pada Saat Sidang. .37
  7. Upaya Hukum. .40
  8. Eksekusi. 45

BAB 3 HUKUM ACARA PIDANA 77

Oleh: Jumanah, S.H., M.H. & Dr. Rr. Rina Antasari, S.H., M.Hum.

  1. Pengertian Hukum Acara Pidana. .77
  2. Asas-asas dalam Hukum Acara Pidana. .79
  3. Tahap-tahap Pemeriksaan dalam Hukum Acara Pidana. .80

BAB 4 HUKUM ACARA PERDATA 135

Oleh: Dr. Rr. Rina Antasari, S.H., M.Hum. & Dr. Arne Huzaimah, S.Ag., M.Hum.

  1. Pengantar Teori Beracara Perdata.135
  2. Objek Hukum Acara Perdata. 137
  3. Fungsi Hukum Acara Perdata. .137
  4. Asas-asas Hukum Acara Perdata. 138
  5. Jalannya Persidangan. 142
  6. Macam-macam Upaya Hukum. .157

BAB 5 HUKUM ACARA TATA USAHA NEGARA 201

Oleh: M. Tamudin, S.Ag., M.H.

  1. Pengertian Hukum Acara Tata Usaha Negara.201
  2. Kekuasaan Absolut Peradilan Tata Usaha Negara. 201
  3. Keputusan Tata Usaha Negara. 202
  4. Para Pihak dalam Sengketa Tata Usaha Negara. 206
  5. Gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara. .211
  6. Proses Penyelesaian Sengketa Tata Usaha Negara. 214
  7. Proses Pemeriksaan Perkara di Persidangan. .216
  8. Upaya Hukum. .224

BAB 6 HUKUM ACARA PIDANA MILITER 235

Oleh: Kapten Kesmedi, S.H., M.Hum. & Kapten (Chk.) Farid Iskandar, S.H., M.H.

  1. Pendahuluan. 235

B Militer Indonesia. .240

  1. Sejarah Peradilan Militer. .243
  2. Sistem Peradilan Pidana Militer .243
  3. Proses Penyelesaian Perkara. 269
  4. Tata Ruang, Waktu, dan Tata Tertib Serta Pakaian Sidang di Lingkungan Peradilan Militer. 278

BAB 7 TEKNIK PERANCANGAN KONTRAK 285

Oleh: Dr. Siti Rochmiatun, S.H., M. Hum.

  1. Pengertian. 285
  2. Jenis Kontrak. .285
  3. Syarat Sahnya Kontrak. .286
  4. Asas Hukum Kontrak. .286
  5. Bentuk-bentuk Kontrak. .287
  6. Kontrak Nominaat. 288
  7. Kontrak Innominaat. .289
  8. Susunan dan Anatomi Kontrak.290
  9. Pola Penyelesaian Sengketa Kontrak. 293
  10. Berakhirnya Kontrak. 293
  11. Kontrak Leasing = Sewa Guna. 294

BAB 8 TEKNIK PERANCANGAN UNDANG-UNDANG (TPUU) 331

Oleh: Dr. Febrian, S.H., M.S. & Yuswalina, S.H., M.H.

  1. Hakikat Legislasi sebagai Aturan Hukum dalam Perspektif Sejarah Hukum (Pengantar). .331
  2. Hakikat Legislasi. .333
  3. Proses Pembentukan. 342
  4. Bentuk Undang-Undang. 375
  5. Merumuskan Judul dan Konsiderans Undang-Undang. .377
  6. Penutupan. 392

BAB 9 PILIHAN PENYELESAIAN SENGKETA (Alternative Disputes Resolution/Cooperative Disputes Resolution) 395

Oleh: Kun Budianto, S.Ag., S.H., M.Si.

  1. Pendahuluan. 395
  2. Memilih Beberapa Cara Penyelesaian Sengketa di Luar Persidangan . .399

BAB 10 TATA CARA DAN PROSEDUR PENGUJIAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN 427

Oleh: Dhabi K. Gumayra, S.H., M.H.

  1. Pengantar. .427
  2. Pengertian Hak Menguji. 429
  3. Sekilas Sejarah Hak Menguji di Indonesia. 431
  4. Hak Uji Peraturan Perundang-Undangan di Bawah Undang-Undang Terhadap Undang-Undang. .438
  5. Hak Uji Undang-Undang Terhadap Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 . .443

PARA PENYUSUN 461

PARA EDITOR 465

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PENDIDIKAN & LATIHAN KEMAHIRAN HUKUM – EDISI REVISI”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *