PENDIDIKAN AGAMA ISLAM INTERDISIPLINER BERMUATAN BERAGAMA UNTUK DISIPLIN ILMU KEDOKTERAN DAN KESEHATAN

Rp 86.000

Ebook WhatsApp

Deskripsi

Pendidikan agama Islam di perguruan tinggi harus menarik untuk dipelajari oleh peserta didik dalam arti dapat dipahami kemanfaatannya, jelas keterkaitannya dengan ilmu-ilmu lain yang dipelajari mahasiswa, dapat diselenggarakan oleh semua perguruan tinggi untuk semua jenis program akademik dan profesional, yang pada gilirannya dapat memberikan sumbangan yang nyata dalam membentuk manusia Indonesia yang intelektual sekaligus beriman dan bertakwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa, serta memiliki budi pekerti luhur atau berakhlakul karimah.

Mahasiswa Fakultas Kedokteran dengan spesialisasi keilmuannya tentu berbeda dengan Fakultas lain. Oleh karenanya, untuk memenuhi unsur pemahaman yang cukup tentang bagaimana Islam menuntun dan menjawab hal-hal terkait bidang kedokteran tentu harus mendapatkan materi yang spesifik pula sesuai kebutuhan dan peruntukkannya.

Untuk itulah buku ini dibuat untuk memfasilitasi pengajar supaya lebih mudah dalam mengajarkan pendidikan agama Islam, tidak kehilangan arah dan terukur dalam pengajarannya, dan di sisi lain, memudahkan pula bagi mahasiswa untuk memahami materi-materi yang penting dan harus dikuasai serta melakukan penelusuran secara mandiri dari sumber belajar lain yang tersedia dan terbentang luas di sekitarnya.

Informasi Tambahan

Berat 260 g
Berat Buku (gram)

260

Cetakan

1

Halaman

226

Jenis Cover

Art Carton

Jilid

Perfect Bending

Kertas Isi

Book Paper

Pengarang

Dr. Lenny Herlina, S.Ag., M.Pd.I.

Tahun Terbit

Desember 2022

Ukuran

15.5 x 23

ISBN

978-623-384-303-4

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR v

SEKAPUR SIRIH PENYUSUN vii

DAFTAR ISI ix

TINJAUAN MATAKULIAH xiii

METODE MEMAHAMI ISLAM xxi

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH PAI xxiii

ANALISIS INSTRUKSIONAL MK PAI xxv

PENGALAMAN BELAJAR xxvii

SISTEM DAN EVALUASI PERKULIAHAN xxix

SISTEMATIKA xxxi

PETUNJUK UMUM MEMPELAJARI MATERI xxxiii

BAB 1 MANUSIA DAN AGAMA 1

  1. Manusia dan Alam Semesta 2

  2. Manusia Menurut Agama Islam 3

  3. Agama: Arti dan Ruang Lingkupnya 8

  4. Konsistensi Agama 10

  5. Islam: Arti dan Ruang Lingkupnya 10

  6. Hubungan Manusia dengan Agama 11

  7. Nilai-nilai Moderasi Beragama dalam Hubungan Antara Manusia dan Sang Pencipta 14

  8. Rangkuman 16

  9. Rencana Tugas Mahasiswa 18

BAB 2 SUMBER POKOK AJARAN ISLAM 19

  1. Al-Qur’an: Arti, Kandungan, dan Sistematikanya 20

  2. Al-Hadis: Arti dan Fungsinya 27

  3. Ijtihad 36

  4. Rangkuman 45

  5. Rencana Tugas Mahasiswa 46

BAB 3 ESENSI AJARAN ISLAM 47

  1. Akidah 48

  2. Syariah 49

  3. Akhlak 51

  4. Rangkuman 55

  5. Rencana Tugas Mahasiswa 56

BAB 4 INTEGRASI IMAN, ISLAM, DAN IHSAN DALAM MEMBENTUK INSAN KAMIL 59

  1. Iman, Islam, dan Ihsan sebagai Pilar Pembentuk Insan Kamil 60

  2. Korelasi antara Rukun Iman ke-6 dan Pembentukan Akhlakul Karimah 63

  3. Integrasi Kode Etik Kedokteran/Tenaga Kesehatan dan Akhlakul Karimah Menuju Praktisi Kesehatan yang Profesional, Beriman, dan Bertakwa 65

  4. Rangkuman 68

  5. Rencana Tugas Mahasiswa 69

BAB 5 KONTRIBUSI ISLAM DALAM PENGEMBANGAN PERADABAN DUNIA BIDANG KEDOKTERAN 71

  1. Sejarah Pengobatan dalam Islam 72

  2. Ilmuwan-ilmuwan Muslim Bidang Kesehatan dan Kedokteran 73

  3. Penemuan-penemuan Ilmuwan Muslim 78

  4. Profil Seorang Dokter Muslim 80

  5. Rangkuman 83

  6. Rencana Tugas Mahasiswa 84

BAB 6 PRINSIP KESEHATAN DAN KEDOKTERAN ISLAM     85

  1. Islam dan Pengobatan 86

  2. Prinsip Dasar Pengobatan dalam Islam 86

  3. Pemeriksaan Medis oleh Lawan Jenis dalam Pandangan Islam 88

  4. Kewajiban Orang yang Sedang Sakit 89

  5. Rangkuman 92

  6. Rencana Tugas Mahasiswa 93

BAB 7 TEKNOLOGI KEDOKTERAN KONTEMPORER              95

  1. Pendahuluan 96

  2. KB dan alat Kontrasepsi 97

  3. Aborsi dalam Pandangan Islam, Kesehatan dan Perundang-undangan di Indonesia 101

  4. Bayi Tabung dan Inseminasi Buatan 110

  5. Transplantasi dalam Pandangan Islam 123

  6. Transfusi Darah dalam Pandangan Islam dan Perundang-undangan di Indonesia 126

  7. Operasi Plastik dalam Pandangan Islam, Medis dan Perundang-undangan di Indonesia 130

  8. NAPZA dalam Pandangan Islam, Medis dan Perundang-undangan di Indonesia 138

  9. Imunisasi dan Vaksinasi dalam Pandangan Hukum Islam 144

  10. Covid-19 dalam Pandangan Islam dan Medis 149

  11. Rangkuman 159

  12. Rencana Tugas Mahasiswa 160

BAB 8 ISLAM RAHMATAN LIL ALAMIN DALAM KONTEKS                KEINDONESIAAN             161

  1. Pendahuluan 162

  2. Islam Rahmatan lil Alamin 163

  3. Islam dan Semangat Pancasila 166

  4. Islam dan UUD 1945 168

  5. Islam dan NKRI 172

  6. Islam dan Bhinneka Tunggal Ika 176

  7. Islam Rahmatan lil Alamin sebagai Sebuah Jawaban 178

  8. Rangkuman 182

  9. Rencana Tugas Mahasiswa 183

DAFTAR PUSTAKA 185

TENTANG PENULIS 191

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PENDIDIKAN AGAMA ISLAM INTERDISIPLINER BERMUATAN BERAGAMA UNTUK DISIPLIN ILMU KEDOKTERAN DAN KESEHATAN”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Anda mungkin juga suka…