PEDAGOGI BERMAIN : Pemahaman Teori dan Praktik

Rp 60.000

WhatsApp

Deskripsi

Bermain pada pendidikan anak usia dini secara umum telah dikonsepkan dalam berbagai teori dan dikembangkan dalam kaitannya dengan nilai bermain sebagai alat pedagogis bagi guru untuk mendukung pembelajaran dan perkembangan anak. Namun, hingga saat ini di Indonesia masih sedikit yang diketahui atau literatur tentang bagaimana menggunakan imajinasi dalam bermain untuk mendukung pembelajaran dan perkembangan anak pada praktik pendidikan anak usia dini.

Buku ini merupakan kontribusi penting bagi keilmuan dan literatur pendidikan anak usia dini terkait dengan pertanyaan dan masalah yang muncul mengenai hal-hal yang berhubungan dengan bermain untuk pembelajaran dan perkembangan anak. Buku ini menawarkan perspektif yang komprehensif dan berbeda dengan bacaan atau buku tentang bermain yang umumnya disajikan dalam bidang pendidikan anak usia dini di Indonesia. Di dalamnya diuraikan berbagai pembahasan konsep dari bermain dan pengembangan bermain untuk pembelajaran anak yang merupakan bagian dari praktik pendidikan anak usia dini.

Oleh karena itu, buku ini dapat membantu akademisi dan praktisi PAUD untuk mengembangkan pemahaman dan studi tentang praktik bermain, serta membantu guru dalam pengembangan praktik bermain yang berbasis pada hasil studi yang sudah dilakukan.

Informasi Tambahan

Berat 250 gram
Berat Buku (gram)

200

Cetakan

1

Halaman

156

Jenis Cover

Art Carton

Jilid

Perfect Bending

Kertas Isi

Book Paper

Pengarang

Ade Dwi Utami, S.Pd., M.Pd., Ph.D.

Tahun Terbit

Juli 2023

Ukuran

14 x 20,5

ISBN

978-623-384-428-4

DAFTAR ISI

BAB 1 PARADIGMA BERMAIN 1
A. Bermain dalam Konteks Kebijakan 5
B. Bermain dalam Konteks Pedagogi 11
BAB 2 TEORI BERMAIN 15
A. Bermain Menurut Teori Evolusi atau Teori Klasik 17
B. Bermain Menurut Teori Perkembangan (Developmental Theory) 20
C. Bermain Menurut Teori Cultural-Historical 24
BAB 3 PEDAGOGI BERMAIN DALAM PEMBELAJARAN ANAK USIA DINI 39
BAB 4 PLAYWORLD SEBAGAI PRAKTIK PEDAGOGI BERMAIN 65
A. Konsep Playworld 65
B. Konteks Praktik Bermain pada Pendidikan Anak Usia Dini Indonesia 74
C. Pengembangan Playworld sebagai Pedagogi Bermain untuk Pembelajaran dan Perkembangan Anak Usia Dini Indonesia 78
BAB 5 KESIMPULAN 103
DAFTAR PUSTAKA 111
TENTANG PENULIS 145

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “PEDAGOGI BERMAIN : Pemahaman Teori dan Praktik”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Anda mungkin juga suka…